Suara melalui Protokol Internet (VoIP)
Panggilan VoIP memungkinkan panggilan video yang kaya, tidak seperti layanan telepon PSTN biasa. Coba panggilan VoIP di Telepon Teams3.
Buat dan terima panggilan VoIP dengan Telepon Teams
Telepon Microsoft Teams mendukung panggilan telepon VoIP kepada siapa saja, baik yang menggunakan telepon kabel, ponsel, maupun aplikasi Teams.
Buat panggilan VoIP sekarang juga
Mulai buat panggilan VoIP dari Telepon Teams ke siapa pun yang menggunakan Teams, tanpa perlu penyiapan apa pun.
Opsi penyiapan yang fleksibel
Buat panggilan dari Telepon Teams dengan atau tanpa koneksi ke jaringan telepon tetap.
Buat panggilan video
Aktifkan video untuk berbicara secara tatap muka dengan satu orang atau grup di mana pun Anda berada.
Gunakan koneksi yang sudah ada
Jika Anda memilih untuk tetap menggunakan jaringan telepon biasa, Telepon Teams juga dapat tersambung melalui jaringan tersebut.
Jelajahi cara kerja VoIP
VoIP mengonversi sinyal analog menjadi digital sebelum ditransmisikan melalui internet. Telepon dan perangkat VoIP menggunakan aplikasi seperti Teams.
-
Fitur VoIP
Lihat sekilas beberapa fitur panggilan VoIP yang bermanfaat di Teams.
Manajemen panggilan
Gunakan fitur AI inovatif seperti merutekan panggilan secara otomatis berdasarkan waktu, lokasi, dan ketersediaan.
Berbagi layar
Bagikan layar Anda selama panggilan berlangsung untuk menciptakan kolaborasi dan produktivitas yang lebih baik.
Rekaman panggilan
Rekam panggilan suara atau video untuk digunakan sebagai referensi di lain waktu sehingga Anda dapat fokus pada percakapan, bukan membuat catatan.
Pesan suara cloud
Terima dan dengarkan pesan di mana saja, kapan saja, di perangkat apa pun.
Antrean panggilan
Siapkan pesan pembuka, pesan dan nada tunggu, serta pesan suara.
Kompatibilitas perangkat
Gunakan Teams untuk panggilan VoIP dan dapatkan beragam pilihan perangkat seperti headset dan telepon speaker dengan opsi pembayaran yang fleksibel.
-
Manfaat VoIP
Lihat sekilas beberapa manfaat panggilan telepon suara lewat IP (VoIP) di Teams.
Tetap terhubung selama kerja jarak jauh dan hibrid
Buat panggilan video dan konferensi melalui VoIP sehingga Anda dapat berbagi dan berkolaborasi secara tatap muka di mana pun Anda berada.
Pertahankan alur kerja
Selesaikan lebih banyak hal tanpa perlu beralih aplikasi dengan solusi lengkap untuk panggilan, obrolan, rapat, dan kolaborasi.
Perangkat untuk segala situasi
Gunakan Teams untuk panggilan VoIP dan dapatkan beragam pilihan perangkat seperti headset dan telepon speaker dengan opsi pembiayaan yang fleksibel.
Siapkan dan kelola panggilan dengan cepat
Tambahkan, pantau, dan kelola panggilan suara dan video dengan mudah dari pusat admin Teams.
Nikmati panggilan VoIP yang andal tanpa khawatir
Nikmati panggilan suara dan video virtual berkualitas tinggi sepanjang waktu, karena VoIP dapat diandalkan seperti koneksi internet Anda.
Baca selengkapnya tentang panggilan di Teams
Microsoft diakui dinobatkan sebagai yang Terdepan dalam Gartner® Magic Quadrant™ 2022 untuk Komunikasi Terpadu sebagai Layanan, Seluruh Dunia.1
Cara memaksimalkan konferensi video
5 alasan untuk menggabungkan aplikasi cloud Anda
5 alasan untuk menggabungkan aplikasi cloud Anda
Cara memaksimalkan konferensi video
Lihat bagaimana perusahaan menggunakan VoIP di Teams
Goodbye desk phone, hello Unified Communications: SAP beralih ke Microsoft Teams untuk pekerjaan jarak jauh dari seluruh dunia
Michael Bethke: Arsitek Infrastruktur TI, SAP
Elite Construction + Development membangun kesuksesan dan tempat kerja yang terhubung dengan Microsoft Teams
“Perusahaan kami mendapati perbedaan yang signifikan setelah menggunakan Teams dan Telepon Teams jika dibandingkan sebelum menggunakan.”
Luis Lopez: Administrator Sistem TI, Elite Construction + Development
Lebih produktif dengan biaya lebih murah menggunakan Telepon Teams
Tetap menghemat anggaran sekaligus mengurangi jumlah aplikasi yang Anda gunakan untuk menyelesaikan pekerjaan.
Penghematan yang signifikan
Studi terbaru menemukan adanya laba investasi sebanyak 143 persen2 saat beralih ke Telepon Teams.
Manajemen TI yang disederhanakan
Efisienkan waktu admin TI Anda dengan satu aplikasi yang mudah dikembangkan dan dikelola.
Komunikasi yang andal
Rasakan keandalan panggilan yang disempurnakan dengan fitur seperti kontrol bandwidth dan peredam kebisingan.
Garis depan inovasi
Tetap produktif dan terhubung di mana pun Anda bekerja dengan ratusan kemampuan dan perangkat baru yang inovatif.
Tanya jawab umum
-
VoIP memungkinkan panggilan telepon menggunakan internet, bukan jaringan telepon tradisional.
-
Penggunaan layanan telepon VoIP memiliki banyak keuntungan. Layanan telepon VoIP menghemat biaya, dapat digunakan di mana saja koneksi internet stabil tersedia, memberikan lebih banyak kemampuan dibandingkan layanan telepon tradisional, sangat mudah disesuaikan, serta mudah diinstal, dikonfigurasi, dan dikelola.
-
Untuk bisnis, alasan paling umum untuk beralih dari layanan telepon biasa ke layanan telepon suara lewat IP (VoIP) adalah penghematan biaya, keandalan, skalabilitas, dan kemampuan panggilan tambahan seperti panggilan video dan konferensi.
-
Ya. Menyiapkan VoIP memerlukan aplikasi perangkat lunak panggilan VoIP, perangkat yang mendukung VoIP, sistem telepon VoIP, dan koneksi internet yang andal. Pelajari selengkapnya dan mulai di sini.
Untuk perseorangan, sebagian besar perangkat seluler memungkinkan panggilan VoIP hanya dengan beralih dari panggilan LTE ke Wi-Fi di pengaturan perangkat Anda. Kemudian, saat tersambung ke Wi-Fi, panggilan akan dilakukan menggunakan penyedia internet versus melalui jaringan operator nirkabel Anda.
Mulai gunakan Microsoft Teams sekarang
Rumah
Bisnis
Perusahaan
Pendidikan
-
1. Gartner adalah merek dagang dan merek layanan terdaftar dan Magic Quadrant adalah merek dagang terdaftar milik Gartner, Inc. dan/atau afiliasinya di AS dan secara internasional dan penggunaannya dalam artikel ini telah memiliki izin. Hak cipta dilindungi undang-undang.
Gartner tidak mendukung vendor, produk, atau layanan apa pun yang digunakan dalam publikasi risetnya, dan tidak menyarankan pengguna teknologi untuk semata-mata memilih vendor yang memiliki nilai tertinggi atau klasifikasi lainnya. Publikasi riset Gartner mencakup pendapat dari organisasi riset Gartner dan tidak boleh dianggap sebagai pernyataan fakta. Gartner tidak memberikan jaminan apa pun, baik secara tersurat maupun tersirat, terkait riset ini, termasuk jaminan atas kelayakan untuk keperluan dagang atau kesesuaian untuk tujuan tertentu.
Gartner, Magic Quadrant for Unified Communications as a Service, Worldwide, oleh Rafael Benitez, Megan Fernandez, Daniel O'Connell, Christopher Trueman, Pankil Sheth, 28 November 2022.
- 2. The Total Economic Impact™ Of Microsoft Teams Phone
- 3. Ketersediaan paket Panggilan dan Konferensi Audio bervariasi berdasarkan negara/kawasan. Lihat negara dan kawasan yang didukung untuk informasi selengkapnya.
Ikuti Microsoft Teams